Wednesday, January 26, 2005

Lukisan imajiku


Gejolak rasa yang teredam pada kanvas,
lengkap dengan sapuan merah meradang,
hanya punya satu tandingan..
Yaitu kamu, yang sempurna dalam lukisan imajiku,
tak luntur oleh guliran waktu..

No comments: