Perempuan Senja. Suka menulis sejak mengerti S-P-O-K. Hanya saja sekarang K berganti rupa jadi Kamu. Punya hubungan cinta benci dengan tulisan, rasa dan kenangan.
Wednesday, December 20, 2006
:: di ruang tunggu dokter ::
Kemarin mimpicinta ingin pindahan, tapi tidak ada tempat lagi di bagasi mu. Lalu kusimpan saja di rangka otak ini, yang turun dan memampatkan hidung. Kamu itu mirip sinus, lamalama mengganggu nafas ku.
No comments:
Post a Comment